www.semerupos.com : Akurat - Transparan - Akuntabel, Pasang iklan hub Email : semerupos7@gmail.com

Dankodikdukum Resmikan Seminar Kesehatan Dikspespa TNI AL Tahun 2023




TNI AL. Kodiklatal. Surabaya, 13 November 2023, -----


Komandan Kodikdukum (Dankodikdukum) Laksma TNI Dr. Taufik Arief meresmikan pembukaan Seminar Kesehatan dengan Tema "Kesehatan TNI AL yang Solid, Loyal dan Militan Melangkah Maju Mewujudkan Dukkes dan Yankes yang Bermutu dan Profesional", yang diselenggarakan Pusat Pendidikan Kesehatan (Pusdikkes) Kodiklatal bersama para Siswa Pendidikan Spesialis Perwira (Dikspespa) Kesehatan TNI Angkatan Laut Angkatan XXI, bertempat di JOPR Gedung Soedomo Kodiklatal Bumimoro Surabaya.  Senin (13/11/2023).


Seminar kali ini menghadirkan Narasumber berkompeten seperti Laksma TNI (Purn) Prof. Dr. dr. M. Guritno S., SMSHS, DEA., Laksma TNI (Purn) dr. I Dewa Gede Nalendra, D.I., dan Laksma TNI (Purn) Dr. drg. R.A.Nora Lelyana, M.HKes., FICD. serta para undangan lainnya.


Dalam sambutannya Komandan Kodikdukum menyampaikan bahwa, Pendidikan Spesialisasi Perwira Kesehatan (Dikspespakes) XXI TA 2023 merupakan pendidikan pengembangan Perwira Kesehatan, yang diharapkan mampu meningkatkan Sumber Daya Manusia (SDM) TNI Angkatan Laut yang profesional, modern dan tangguh.  Dimana pada saat ini Pasis Dikspespa Kesehatan telah melaksanakan program pendidikan meliputi materi ajaran yang sesuai dengan kurikulum pendidikan Dikspespa kesehatan dimana salah satunya adalah pelaksanaan Seminar yang merupakan paparan kertas karya tugas Perwira Siswa (Pasis).


"Dengan Seminar ini, diharapkan akan berguna dalam rangka meningkatkan profesionalisme organisasi kesehatan yang ada di TNI AL yang berhubungan dengan pelaksanaan tugas dukungan kesehatan maupun pelayanan kesehatan", kata Laksma Taufik Arief kepada para peserta Seminar yang hadir secara langsung maupun daring.

 

Disamping itu, Dankodikdukum mengatakan tujuan dari diadakannya seminar kesehatan ini agar para Pasis dapat memaparkan karya tulisnya dan menerima masukan dari para Narasumber. Sehingga para Pasis Dikspespa Kesehatan Bidang Keahlian Hiperbarik, Kesehatan Gigi dan Mulut serta Kesehatan Umum dapat lebih memahami dasar pemikiran dan mendapatkan tambahan mengenai materi yang dibawakan.

 

Dalam rangkaian acara tersebut, para Pasis Dikspespa TNI AL yang berjumlah 42 orang ini didampingi oleh para Pembimbing yaitu, Letkol Laut (K/W) Dr. dr. Titut Harnanik, M.Kes., dan Mayor Laut (K) drg. Irfan Wahyudi, Sp.Ort., serta turut dihadiri Ka RSPAL dr. Ramelan Laksma TNI dr. Benny Jovie , Sp. JP.FIHA., Danpusdikkes Kolonel Laut (K) dr. Pudjo Dwi Laksono, M.Kes., Sp.THT-KL, M.H., Dansepa Pusdikkes Letkol Laut (K/W) Ns. Ida Dwiningsih, M.Kep., Jajaran Faskes TNI AL, serta pejabat Kesehatan TNI-Polri dan Kadinkes Surabaya.


Dinas Penerangan Kodiklatal.

🌐 Dibaca :

🌏 Baca Juga.....$type=carousel

Nama

Bangkalan,3,Banyuwangi,5,Berita Magetan,5,Blitar,3,Bondowoso,6,BUDAYA,2,Cilacap,1,DAERAH,720,Daerah Sidoarjo,1,Dikpora Magetan Silpa 95 M Dikpora Magetan,1,DIY,1,Gresik,5,Internasional,1,Jakarta,4,Jawa tengah,1,Jember,12,Jombang,49,Karawang,8,Kasus,9,Kediri,6,KESEHATAN,17,Kodiklatal,8,KUMPULAN BERITA MADIUN,147,Lamongan,2,LOTENG,14,Lumajang,5,Madiun,6,Madura,5,Magetan,8,Malang,16,Malang Kota,3,Mojokerto,5,Mojokerto Kota,1,NASIONAL,195,NEWS,488,Nganjuk,16,Ngawi,4,NTB,1,Olahraga,5,Pamekasan,1,Pasuruan,11,Peristiwa,3,Polda Jatim,1,Polres Madiun,4,Polres Nganjuk,1,Polri,9,Ponorogo,4,Probolinggo,5,Religi,1,Sampang,1,Semarang,1,Siadoarjo,2,Sidoarjo,405,Situbondo,2,SPORT,1,Sumenep,1,Surabaya,79,Tegal,1,TNI POLRI,3,Trenggalek,1,Tuban,3,Tulungagung,3,UCAPAN,18,Wisata,2,Wisata.Religi,1,Yogyakarta,2,
ltr
item
Semeru Pos: Dankodikdukum Resmikan Seminar Kesehatan Dikspespa TNI AL Tahun 2023
Dankodikdukum Resmikan Seminar Kesehatan Dikspespa TNI AL Tahun 2023
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjpEh1uLbyJ_2zrGO_OuwxzJHLaBCL4mwlE3QMDMFTA1kqGYG4LU2VErDsK99dcqakDFbxQvARBy41sUtVs9cZc3AQyN1H9Fek06mwk-Lzu65ztvaT7KnumIIqOf5NmPMxrZPPod8h07POocgEMi5N1iSSpjaB9RFc_NewS7nrxJvzFSianHXjfC9q0Nk9R/s320/IMG-20231113-WA0065.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjpEh1uLbyJ_2zrGO_OuwxzJHLaBCL4mwlE3QMDMFTA1kqGYG4LU2VErDsK99dcqakDFbxQvARBy41sUtVs9cZc3AQyN1H9Fek06mwk-Lzu65ztvaT7KnumIIqOf5NmPMxrZPPod8h07POocgEMi5N1iSSpjaB9RFc_NewS7nrxJvzFSianHXjfC9q0Nk9R/s72-c/IMG-20231113-WA0065.jpg
Semeru Pos
https://www.semerupos.com/2023/11/dankodikdukum-resmikan-seminar.html
https://www.semerupos.com/
https://www.semerupos.com/
https://www.semerupos.com/2023/11/dankodikdukum-resmikan-seminar.html
true
8425336228711128018
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share. STEP 2: Click the link you shared to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy