www.semerupos.com : Akurat - Transparan - Akuntabel, Pasang iklan hub Email : semerupos7@gmail.com

Launching “Palang Serang”, Gus Muhdlor Ingin Pangkas Response Time Penanganan PJU



Sidoarjo – Kinerja penanganan PJU (Penerangan Jalan Umum) di Kabupaten Sidoarjo terus ditingkatkan. Salah satunya dengan menambah unit armada kendaraan operasional workshop skywalker truck “Palang Serang”. Dinas Perhubungan yang membidangi PJU menambah 3 unit kendaraan yang digunakan untuk membenahi PJU tersebut. 


Kamis kemarin, (27/10), 3 unit armada kendaraan operasional skywalker truck tersebut diresmikan penggunaannya oleh Bupati H. Ahmad Muhdlor Ali, S.IP di pendopo Delta Wibawa. Potong tumpeng di lakukan. Kepala Dinas Perhubungan Sidoarjo Benny Airlangga Yogaswara, SH., MM dan beberapa pejabat serta staf operasional lapangan Dinas Perhubungan hadir dalam tasyakuran itu.


H. Ahmad Muhdlor atau yang akrab dipanggil Gus Muhdlor menyampaikan penambahan armada akan memangkas waktu penanganan aduan PJU. Targetnya 1x12 jam aduan PJU dapat tertangani. Dikatakannya keberadaan armada seperti ini sangat dibutuhkan saat-saat ini. Pasalnya akhir-akhir ini wilayah Sidoarjo dilanda bencana alam. Dalam bulan ini saja sudah ada dua kejadian puting beliung. 


“Target dari Dishub tadi disampaikan antara 1x12 jam aduan PJU tertangani. Ini yang harus kita kawal bersama, kita pastikan bersama termasuk kita lakukan evaluasi secara berkala,”ujarnya.


Selain itu diharapkan Gus Muhdlor, dengan penambahan armada skywalker truck dapat menuntaskan masalah kriminalitas dan keberlanjutan kegiatan ekonomi di sekitar. 


“Harapannya target 1x12 jam ini bisa terealisasi dan kemudian bisa mengikis 2 hal sekaligus, yang pertama adalah masalah menekan kriminalitas di era susah seperti ini, pasca Covid. Tentunya dengan adanya PJU yang optimal akan menekan hal itu, yang kedua adalah untuk masalah keberlanjutan kegiatan ekonomis sekitarnya. Ini penting kalau keduanya bisa berjalan dengan baik, saya yakin pemulihan ekonomi berjalan lebih cepat,”ungkapnya.


Bupati Gus Muhdlor juga memberikan apresiasi terkait tagline “Palang Serang” yang mencerminkan semangat petugas penanganan PJU Dishub Sidoarjo. 


“Saya senang sekali tagline namanya "palang serang" pantang pulang sebelum terang. Semoga dengan penambahan armada ini dapat menyelesaikan permasalahan dan mengurangi response time penanganan aduan,”pungkasnya. Bob/git

🌐 Dibaca :

🌏 Baca Juga.....$type=carousel

Nama

@ahmadmuhdlorali @pemkabsidoarjo #sidoarjo,5,@ahmadmuhdlorali @pemkabsidoarjo #sidoarjo @cakband1,1,@ahmadmuhdlorali @pemkabsidoarjo #sidoarjo #gusmuhdlor,23,@ahmadmuhdlorali @pemkabsidoarjo #sidoarjo #gusmuhdlor #dpubmsda,9,@ahmadmuhdlorali @pemkabsidoarjo #sidoarjo #gusmuhdlor #dpubmsda #pu_sidoarjo,5,@cakband1@pemkabsidoarjo #sidoarjo,3,@pemkabsidoarjo @cakband1,1,@pemkabsidoarjo @pemkabsidoarjo #sidoarjo @cakband1,1,@pemkabsidoarjo #sidoarjo,1,@sidoarjokab.go.id/ @ahmadmuhdlorali @pemkabsidoarjo #sidoarjo #gusmuhdlor,3,@sidoarjokab.go.id/ @112sidoarjo @ahmadmuhdlorali @pemkabsidoarjo #sidoarjo #gusmuhdlor #dpubmsda #pu_sidoarjo,1,@sidoarjokab.go.id/ @ahmadmuhdlorali @pemkabsidoarjo #sidoarjo #gusmuhdlor @sidoarjokab.go.id/ @112sidoarjo @ahmadmuhdlorali @pemkabsidoarjo #sidoarjo #gusmuhdlor,4,@sidoarjokab.go.id/ @ahmadmuhdlorali @pemkabsidoarjo #sidoarjo #gusmuhdlor #dpubmsda,1,@sidoarjokab.go.id/ @pemkabsidoarjo #sidoarjo,1,#dpubmsda #pu_sidoarjo #berAkhlak #bangamelayanibangsa,1,#dpubmsda#pu_sidoarjo,1,#sidoarjo #gusmuhdlor #dpubmsda #pu_sidoarjo,1,#Universitas Hangtuah Surabaya,2,Bangkalan,4,Banyuwangi,5,Berita Magetan,5,Blitar,3,Bondowoso,10,BUDAYA,2,Cilacap,1,DAERAH,1425,Daerah Sidoarjo,49,Daerah Sidoarjo @ahmadmuhdlorali,2,Daerah Sidoarjo Dishub Sidoarjo Satlantas Polresta Sidoarjo,9,Daerah Surabaya,3,derah,1,Dikpora Magetan Silpa 95 M Dikpora Magetan,1,DIY,1,Gresik,5,Internasional,1,Jakarta,4,Jawa tengah,1,Jawa Timur,3,Jember,12,Jombang,77,Karawang,8,Kasus,9,Kediri,6,KESEHATAN,17,Kodiklatal,8,Kodiklatal Surabaya,17,KUMPULAN BERITA MADIUN,148,Lamongan,2,Lapas,1,LOTENG,14,Lumajang,5,Madiun,6,Madura,5,Magetan,10,Malang,16,Malang @pesareangunungkawi,1,Malang Kota,3,Mojokerto,5,Mojokerto Kota,1,NASIONAL,221,NEWS,521,Nganjuk,18,Ngawi,4,NTB,1,Olahraga,6,Pacitan,1,Pamekasan,1,Pasuruan,12,Pemkab Sidoarjo,1,Peristiwa,3,PLN Sidoarjo,1,Polda Jatim,2,Polisi,1,Polres Jombang,7,Polres Madiun,5,Polres Malang,1,Polres Nganjuk,19,Polresta Sidoarjo,7,Polri,11,Polsek Gedangan,1,Ponorogo,4,Probolinggo,5,Religi,1,Sampang,1,Satlantas Polresta Sidoarjo,1,Satreskrim Polresta Sidoarjo,5,Semarang,1,Siadoarjo,2,Sidoarjo,588,Sidoarjo Polresta Sidoarjo,1,Sidoarjo#Polresta Sidoarjo#Sidoarjoaman,1,Situbondo,2,SPORT,1,Sumenep,1,Surabaya,94,Tegal,1,TNI POLRI,3,Trenggalek,7,Tuban,3,Tulungagung,4,UCAPAN,19,Universitas Hang Tuah Surabaya,14,Wisata,2,Wisata.Religi,1,Yogyakarta,2,
ltr
item
Semeru Pos: Launching “Palang Serang”, Gus Muhdlor Ingin Pangkas Response Time Penanganan PJU
Launching “Palang Serang”, Gus Muhdlor Ingin Pangkas Response Time Penanganan PJU
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgwbqyiOSjPqFnxu7C-XM5PkLLGhbZuFIrlDI1_EsFu_zOR5-Z9HF6OpHhzyKvPybHle-ySZTGdtZbIMg8c1difTtbhtZsBChmS2cys3f2RdOrUX0WHlXqgdyTLM_JMaZ63VDuQ1TZCffXf2N2rjsdmmP9QMu-yvKv_eHCVADJWbKR4rSo2Hhm-pVGrYw/s320/IMG-20221028-WA0059.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgwbqyiOSjPqFnxu7C-XM5PkLLGhbZuFIrlDI1_EsFu_zOR5-Z9HF6OpHhzyKvPybHle-ySZTGdtZbIMg8c1difTtbhtZsBChmS2cys3f2RdOrUX0WHlXqgdyTLM_JMaZ63VDuQ1TZCffXf2N2rjsdmmP9QMu-yvKv_eHCVADJWbKR4rSo2Hhm-pVGrYw/s72-c/IMG-20221028-WA0059.jpg
Semeru Pos
https://www.semerupos.com/2022/10/launching-palang-serang-gus-muhdlor.html
https://www.semerupos.com/
https://www.semerupos.com/
https://www.semerupos.com/2022/10/launching-palang-serang-gus-muhdlor.html
true
8425336228711128018
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share. STEP 2: Click the link you shared to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy