www.semerupos.com : Akurat - Transparan - Akuntabel, Pasang iklan hub Email : semerupos7@gmail.com

Antisipasi Adanya Korban Bencana Alam, Kapolsek Pulung Edukasi Warga Dan Salurkan Bantuan Sembako

featured image
PONOROGO - Dalam rangka mengantisipasi terjadinya bencana alam tanah longsor, Kapolsek Pulung Iptu Hariadi, S.H. bersama bhabinkamtibmas memberikan edukasi kepada warga masyarakat Desa Banaran Kecamatan Pulung Kabupaten Ponorogo. Selain itu juga menyalurkan sembako kepada warga masyarakat yang diungsikan akibat terjadi keretakan tanah diarea lokasi rumahnya, Jum'at (21/10/2022)



Kapolsek Pulung Iptu Hariadi, S.H. mengatakan, dari hasil monitoring anggota di lapangan diketahui ada dua rumah warga Dkh. Dresi Ds. Banaran yang rawan longsor, "Tanah yang ada dibelakang rumah warga terlihat retak," kata Kapolsek

Menindak lanjuti informasi itu, dikatakan Kapolsek pihaknya langsung meninjau lokasi dan berkoordinasi dengan Pemdes Desa Banaran untuk memberikan edukasi tarkait kerawanan terjadi tanah longsor.

"Dari hasil koordinasi disepakati bahwa kedua warga yang tanah rumahnya terdapat keretakan, sementara kami ungsikan dirumah tetangga untuk menghindari adanya korban jika terjadi tanah longsor," katanya



Untuk mencukupi kebutuhan sehari hari warga yang diungsikan itu, diungkapkan Kapolsek bahwa pihaknya menyalurkan paket sembako.

"Hal tersebut sebagi bentuk kepedulian terhadap sesama makhluk, kami berikan bantuan paket sembako kepada kedua warga yang diungsikan," ungkapnya

Dia berharap bantuan sembako itu bisa sedikit meringankan beban mereka dalam memenuhi kebutuhan sehari hari selama masa pengungsian.

"Semoga bantuan yang tak seberapa nilainya itu bisa sedikit meringankan beban mereka," katanya



Setelah dilakukan edukasi, Hariadi juga meminta kesadaran warga masyarakat untuk tetap meningkatkan kewaspadaan terhadap situasi alam saat ini. Menurutnya itu penting karena saat ini curah hujan sedang meningkat.

"Saya minta warga waspada dan lebih peka terhadap situasi alam saat ini, jika terjadi hujan lebat disertai angin, segera cari lokasi atau tempat yang aman dari bencana tanah longsor, pohon tumbang dan banjir, ini upaya kami untuk mengantisipasi jika adanya korban jiwa jika seandainya terjadi bencana," pungkasnya

(Humas)

🌐 Dibaca :

🌏 Baca Juga.....$type=carousel

Nama

@ahmadmuhdlorali @pemkabsidoarjo #sidoarjo,5,@ahmadmuhdlorali @pemkabsidoarjo #sidoarjo @cakband1,1,@ahmadmuhdlorali @pemkabsidoarjo #sidoarjo #gusmuhdlor,23,@ahmadmuhdlorali @pemkabsidoarjo #sidoarjo #gusmuhdlor #dpubmsda,9,@ahmadmuhdlorali @pemkabsidoarjo #sidoarjo #gusmuhdlor #dpubmsda #pu_sidoarjo,5,@cakband1@pemkabsidoarjo #sidoarjo,3,@pemkabsidoarjo @cakband1,1,@pemkabsidoarjo @pemkabsidoarjo #sidoarjo @cakband1,1,@pemkabsidoarjo #sidoarjo,1,@sidoarjokab.go.id/ @ahmadmuhdlorali @pemkabsidoarjo #sidoarjo #gusmuhdlor,3,@sidoarjokab.go.id/ @112sidoarjo @ahmadmuhdlorali @pemkabsidoarjo #sidoarjo #gusmuhdlor #dpubmsda #pu_sidoarjo,1,@sidoarjokab.go.id/ @ahmadmuhdlorali @pemkabsidoarjo #sidoarjo #gusmuhdlor @sidoarjokab.go.id/ @112sidoarjo @ahmadmuhdlorali @pemkabsidoarjo #sidoarjo #gusmuhdlor,4,@sidoarjokab.go.id/ @ahmadmuhdlorali @pemkabsidoarjo #sidoarjo #gusmuhdlor #dpubmsda,1,@sidoarjokab.go.id/ @pemkabsidoarjo #sidoarjo,1,#dpubmsda #pu_sidoarjo #berAkhlak #bangamelayanibangsa,1,#dpubmsda#pu_sidoarjo,1,#sidoarjo #gusmuhdlor #dpubmsda #pu_sidoarjo,1,#Universitas Hangtuah Surabaya,2,Bangkalan,4,Banyuwangi,5,Berita Magetan,5,Blitar,3,Bondowoso,10,BUDAYA,2,Cilacap,1,DAERAH,1425,Daerah Sidoarjo,49,Daerah Sidoarjo @ahmadmuhdlorali,2,Daerah Sidoarjo Dishub Sidoarjo Satlantas Polresta Sidoarjo,9,Daerah Surabaya,3,derah,1,Dikpora Magetan Silpa 95 M Dikpora Magetan,1,DIY,1,Gresik,5,Internasional,1,Jakarta,4,Jawa tengah,1,Jawa Timur,3,Jember,12,Jombang,77,Karawang,8,Kasus,9,Kediri,6,KESEHATAN,17,Kodiklatal,8,Kodiklatal Surabaya,17,KUMPULAN BERITA MADIUN,148,Lamongan,2,Lapas,1,LOTENG,14,Lumajang,5,Madiun,6,Madura,5,Magetan,10,Malang,16,Malang @pesareangunungkawi,1,Malang Kota,3,Mojokerto,5,Mojokerto Kota,1,NASIONAL,221,NEWS,521,Nganjuk,18,Ngawi,4,NTB,1,Olahraga,6,Pacitan,1,Pamekasan,1,Pasuruan,12,Pemkab Sidoarjo,1,Peristiwa,3,PLN Sidoarjo,1,Polda Jatim,2,Polisi,1,Polres Jombang,7,Polres Madiun,5,Polres Malang,1,Polres Nganjuk,19,Polresta Sidoarjo,7,Polri,11,Polsek Gedangan,1,Ponorogo,4,Probolinggo,5,Religi,1,Sampang,1,Satlantas Polresta Sidoarjo,1,Satreskrim Polresta Sidoarjo,5,Semarang,1,Siadoarjo,2,Sidoarjo,588,Sidoarjo Polresta Sidoarjo,1,Sidoarjo#Polresta Sidoarjo#Sidoarjoaman,1,Situbondo,2,SPORT,1,Sumenep,1,Surabaya,94,Tegal,1,TNI POLRI,3,Trenggalek,7,Tuban,3,Tulungagung,4,UCAPAN,19,Universitas Hang Tuah Surabaya,14,Wisata,2,Wisata.Religi,1,Yogyakarta,2,
ltr
item
Semeru Pos: Antisipasi Adanya Korban Bencana Alam, Kapolsek Pulung Edukasi Warga Dan Salurkan Bantuan Sembako
Antisipasi Adanya Korban Bencana Alam, Kapolsek Pulung Edukasi Warga Dan Salurkan Bantuan Sembako
https://tribratanews.ponorogo.jatim.polri.go.id/wp-content/uploads/2022/10/IMG-20221020-WA0205.jpg
Semeru Pos
https://www.semerupos.com/2022/10/antisipasi-adanya-korban-bencana-alam.html
https://www.semerupos.com/
https://www.semerupos.com/
https://www.semerupos.com/2022/10/antisipasi-adanya-korban-bencana-alam.html
true
8425336228711128018
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share. STEP 2: Click the link you shared to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy